Daftar Isi
Cara Melihat Kecepatan Loading Blog Atau Website Terlengkap - Pada Artikel Kali ini kami akan membagikan tips atau cara cek kecepatan loading blog atau website, bagi para blogger kecepatan blog merupakan salah satu faktor penting bagi SEO , selain itu hal ini juga akan berdampak pada penghasilan para blogger tersebut. dengan loading halaman blog yang cepat maka, pengunjung akan senang dengan hal tersebut, bayangkan saja jika loading halaman blog berat , maka pengunjung juga tidak akan nyaman, apalagi ditambah lagi internet yang digunakan lemot , maka jangan membaca isi postingan blog atau website, terbukapun sudah sangat sulit, maka untuk menunjang penghasilan para blogger , maka banyak blogger yang berlomba - lomba mengoptimaze blog speed page mereka. karena hal tersebut juga akan sangat bermanfaat terhadapat rankking bloge atau website kalian nantinya.
Sebenarnya ada banyak banyak faktor yang mempengaruhi kecepatan loading pada blog atau website mulai dari template yang digunakan , ukuran gambar , banyaknya tools penunjang, dan masih banyak faktor - faktor yang lainnya yang membuat loading blog terasa sangat berat untuk di buka. terlebih lagi visitor untuk blogger banyak di kunjungi oleh pengguna smartphone , yang menuntut untuk cepat dan juga ringan.makanya dibutuhkan optimase serta trik yang benar agar speed di blog kita menjadi lebih ringan dan cepat.
Terus Bagaiman cara melihat kecepatan melihat apakah kecepatan blog kita sudah sepat atau belum ? maka dari itu berikut tips untuk mengetahui kecepatan loading sebuah blog ataupun website :
- Langkah Pertama kalian bisa langsung ke https://developers.google.com/speed/pagespeed/insights/
- Kemudian lakukan Copy Paste URL Blog/Website yang kalian miliki dan masukkan ke dalam kotak Enter a Web page URL
- Setelah itu kalian Klik ANALYZE
- Tunggu sampai analisa selesai
Dalam hasil analisa kalian akan di hadapkan dari 2 hasil yaitu hasil kecepatan memalui Mobile dan juga hasil kecepatan dari Dekstop , dari kedua hasil tersebut kalian dapat menyimpulkan apakah website atau blog yang kalian kelola sudah cepat ataupun masih lambat loadingnnya. serta kalian dapat melihat jika loading page di bawah 50% termasuk loading yang lemah dan sangat kurang sedangkan loading di atas 50% sudah cukup dan terbilang cepat.
Untuk mempercepat loading kalian bisa menambahkan atau mengurangi kalian bisa mencari di internet yaitu tips dan cara mempercepat loading page blogger atau website. Sekian